Laba-laba Bertanduk
Laba-laba bertanduk, atau dikenal juga dengan sebutan laba-laba kepiting, adalah binatang yang dapat ditemukan di seluruh dunia. Namun, binatang ini paling mudah untuk ditemui di taman Florida yang lembab. Laba-laba bertanduk memiliki bentuk yang unik. Ia memiliki tempurung yang berwarna-warni serta tanduk yang berfungsi untuk mengusir predator.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar